Selasa, 03 April 2012

Mengubah Ajal Memperpanjang Umur

Manusia meninggal dunia bukan karena dia telah berumur 50 tahun, 60 tahun, 70 tahun, 90 tahun atau 100 tahun. Manusia meninggal dunia karena ada sebab-sebab yang merusak anggota tubuh, atau ada jaringan dalam tubuh yang rusak. Satu jaringan yang rusak akan mempengaruhi jaringan-jaringan yang lain, karena semua jaringan telah terkoneksi menjadi satu sistem yang terpadu. Bisa juga karena tubuh sudah tidak mampu memproduksi sel-sel baru menggantikan sel-sel yang sudah rusak. karena rusak, maka tubuh tidak bisa menerima asupan dari luar, dan akhirnya meninggal dunia.

Selagi kita bisa menghindari sebab-sebab yang merusak diri, kita akan bisa hidup lebih lama. Selagi kita mau mengikuti ajlan Allah dan memberikan manfaat bagi banyak pihak, maka kita akan berumur panjang. Bukan saja kita berumur panjang, tetapi kita juga bisa memilih takdir. Banyak contoh manusia yang berumur panjang. Khidir, guru spiritual Nabi Musa masih hidup sampai sekarang. Nabi Isa juga masih hidup sampai sekarang. Dzul Qarnain hidup 3600 tahun. Nabi Nuh hidup 2300 tahun. Salman Al Farisi hidup 350 tahun. Apa yang akan kita lakukan dan apa rahasianya? Bacalah buku ini !

Display Buku



Rp 40.000
Hemat Rp 6.000
Rp 34.000


 
Judul Mengubah Ajal Memperpanjang Umur  
No. ISBN 9786029247114 
Penulis Ust. Saifuddin Aman 
Penerbit Al Mawardi 
Tanggal terbit Maret - 2012 
Jumlah Halaman
Berat Buku -
Jenis Cover soft cover 
Dimensi(L x P) -
Kategori Islam 
Bonus
Text Bahasa Indonesia ··
Lokasi Stok gudang bukukita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar