Subhannallah...
Dengan bertobat, Allah yang Maha Pengampun, akan mengampuni dosa-dosa umatnya, sekalipun itu dosa besar, kecuali syirik, Allah yang Maha Memiliki seisi Bumi pun selalu mengedepankan Rahman dan Rahim-Nya. Maaf dan memaafkan merupakan suatu kata yang singkat, tetapi sulit diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Meminta maaf dan memberikan maaf, sesungguhnya bukanlah hal yang mudah, tetapi bukan berarti juga sulit. Namun, semua itu akan terasa mudah, jika kita dapat mengerti dan memahami bahwa setiap manusia di penjuru Bumi mana pun pasti akan berbuat kesalahan termasuk diri kita. Sebagai hamba-Nya, hendaklah kita dapat memaafkan kesalahan yang pernah orang lakukan pada kita maka kitapun akan merasakan ketenangan. Jika melakukan kesalahan, sgeralah minta maaf dari orang yang kita sakiti.
Buku ini mengupas semua hal tentang maaf. Disampaikan dengan bahasa yang praktis dan mudah dipahami, dilengkapi juga dengan kisah-kisah pengugah iman pada zaman Rasulullah serta kisah-kisah nyata yang terjadi dalam kehidupan sekarang. Selamat membaca!
|
Rp |
|
Hemat Rp 4.200 | |
Rp 23.800 | |
Judul | Kekuatan Terapi Maaf |
No. ISBN | 9786029625295 |
Penulis | Endah Faizal Aziz |
Penerbit | Belanoor |
Tanggal terbit | November - 2010 |
Jumlah Halaman | - |
Berat Buku | - |
Jenis Cover | Soft Cover |
Dimensi(L x P) | - |
Kategori | Islam |
Bonus | - |
Text Bahasa | Indonesia ·· |
Lokasi Stok | gudang bukukita |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar