Kamis, 21 Juni 2012

Remaja Mencari Tuhan

Masa remaja adalah masih mencari identitas. Karenanya, rasa ingin tahu dan keinginan untuk mencari sesuatu yang dapat memuaskan kalbu, begitu menggebu-gebu dalam hati seorang remaja. Hanya saja, tidak semua remaja mampu menemukan jalan hidup yang benar menuju puncak pencariannya. Banyak di antara mereka yang justru 'tersesat jalan' dalam pencarian identitasnya. Karena sejatinya, seorang remaja adalah 'manusia kecil' yang butuh bimbingan untuk menemukan jalannya.

Buku ini adalah panduan bagi remaja, yang berisi langkah-langkah untuk menemukan identitas diri menjadi remaja yang dekat dengan Tuhannya.
Nilkmatilah hidangan buku ini:
- baca dan cintailah Al-Qur'an
- menjadi remaja bertaqwa, siapa takut?
- keuntungan remaja yang bertaqwa
- Tuhan ada di mana-mana
- indahnya ketenangan dan kebahagiaan
- jika ingin ditolong orang, tolonglah orang lain
- hindari permusuhan, bangun persaudaraan sejati
- jangan mengharapkan keberuntungan jika tidak pernah menanam kebaikan

Display Buku

Rp 20.000
Hemat Rp 3.000
Rp 17.000


 
Judul Remaja Mencari Tuhan  
No. ISBN
Penulis Ust. Jefri Al-Bukhori 
Penerbit Al Mawardi 
Tanggal terbit April - 2010 
Jumlah Halaman
Berat Buku -
Jenis Cover Soft Cover 
Dimensi(L x P) -
Kategori Islam 
Bonus
Text Bahasa Indonesia ··
Lokasi Stok gudang bukukita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar