Jumat, 23 September 2011

Khazanah Pengobatan Alternatif Islami

Buku ini diterbitkan pada tahun 2008, berkaitan dengan konsep historis, filosofis dan psikologis yang dapat ditemukan dalam praktek medis Islami. Mencakup ide-ide Islam mengenai pengobatan fisiologis, patologis, kuratif sampai pencegahan.

Buku ini menggambarkan hubungan antara Islam sebagai sistem iman dan tradisi dengan kesehatan dan perawtan kesehatan bagi manusia. Penulis mengeksplorasi kesehatan dan penyakit dalam tampilan Dunia Islam, Penilaian Kedokteran, Pengobatan Nabi, Medical Care, Etika Medis dan Pesan Rohani. Ini merupakan studi sistematik pertama pengobatan alternatif islami yang tidak pernah diungkapkan tetapi terus memiliki relevansi antara pemikiran islam dan alternatif pengobatan konvensional.


Display Buku



Rp 24.500
Hemat Rp 3.675
Rp 20.825

i
 
Judul Khazanah Pengobatan Alternatif Islami  
No. ISBN 9786028043182 
Penulis Roidah 
Penerbit Pustaka Solomon 
Tanggal terbit Oktober - 2010 
Jumlah Halaman
Berat Buku 150 gr
Jenis Cover Soft Cover 
Dimensi(L x P) -
Kategori Islam 
Bonus
Text Bahasa Indonesia ··
Lokasi Stok gudang bukukita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar