Rabu, 04 Januari 2012

4 dari 184 Kisah Perindu Surga

Seorang pencuri masuk ke rumah Malik bin Dinar untuk mencuri, tetapi tidak menemukan apapun untuk dibawa pulang. Ia hanya mendapati Malik sedang shalat tahajud. Karena mengetahui ada tamu asing masuk ke rumahnya, Malik pun memperingkas shalatnya. Lalu terjadilah dialog amat mengesankan antara sang pencuri dan Malik. Pada akhirnya cerita, keluar kalimat dari sang pencuri, 'Saya hendak mencuri hartanya, tetapi hati saya yang malah tercuri'.

Seperti apa dialog dan cerita lengkap antara sang pencuri dengan Malik bin Dinar? Ikuti kisah ini dan kisah-kisah para perindu surga lainnya yang tidak kalah menakjubkan. Jadilah 'saksi' dari orang-orang yang telah melakukan perniagaan yang tidak akan merugi dengan Tuhannya.


Display Buku



Rp 72.200
Hemat Rp 10.830
Rp 61.370


 
Judul 4 dari 184 Kisah Perindu Surga  
No. ISBN 9789799864338 
Penulis Abu Malik Muhammad 
Penerbit Gema Insani 
Tanggal terbit Januari - 2012 
Jumlah Halaman
Berat Buku 500 gr
Jenis Cover Soft Cover 
Dimensi(L x P) -
Kategori Islam 
Bonus
Text Bahasa Indonesia ··
Lokasi Stok gudang bukukita


Tidak ada komentar:

Posting Komentar