Rabu, 20 April 2011

Al-Quranku Keren: Al-Falaq - Menjadi Remaja Waspada

Buku Seri 'Al_Qur'anku Keren' ini mencoba menggali gimana kerennya Al-Qur'an bagi kamu, para remaja. So, dengan baca buku seri ini kamu bisa mengenali Al-Qur'an secara sederhana sambil mencoba menerapkannya dalam kehidupan keseharianmu.

Buku kelima seri yang kamu baca ini ngomongin tentang Surat Al-Falaq, surat yang isinya ngajak kita untuk memohon perlindungan Allah dari berbagai bahaya dan penyakit yang datang dari luar diri manusia. Lalu, apa hubungannya Surat Al-Falaq ini dengan kehidupan Allah dari berbagai bahaya dan penyakit yang datang dari luar diri manusia. Lalu, apa hubunganya Surat Al-Falaq ini dengan kehidupan remajamu?

Mungkin kamu pernah ngalamin, diledekin 'chicken', penakut, pengecut, karena kamu nggak mau ngelakuin hal-hal tertentu yang kamu anggap bisa membahayakan dirimu. Bener nggak sih kalo kamu nggak mau ngelakuin hal-hal itu, kamu pantes disebut chicken atau penakut? Nah, buku Al-Falaq ini ngajak kamu ngobrolin tentang rasa takut dan perlunya kamu punya rasa takut terhadap hal-hal yang bisa membahayakan dirimu, baik di masa kini maupun di masa depan. So, kalo kamu ingin merasa tentram dan dapat selalu waspada dari hal-hal yang membahayakanmu bacalah Al-Falaq

Display Buku

Rp 33.000
Hemat Rp 4.950
Rp 28.050

i
 
Judul Al-Quranku Keren: Al-Falaq - Menjadi Remaja Waspada   
No. ISBN
Penulis Bambang Q-Anees 
Penerbit Simbiosa Rekatama Media 
Tanggal terbit Agustus - 2010 
Jumlah Halaman
Berat Buku -
Jenis Cover Soft Cover 
Dimensi(L x P) -
Kategori Islam 
Bonus
Text Bahasa Indonesia ··
Lokasi Stok gudang bukukita

Tidak ada komentar:

Posting Komentar